Setelah sebelumnya kita sudah mencoba menambah halaman pada slide presentasi, sekarang kita coba menambah tanggal pada halaman slide. Kamu bisa menggunakan sembarang file powerpoint yang kamu punya, atau bisa juga menggunakan file powerpoint yang telah tersedia di blog ini, lihat di menu Download Arsip. Langkah-langkahnya sebagai berikut:
Klik Insert > Date & Time > Centang pada Date and time > tentukan format hari/tanggal > pilih daerah/regional (kalo kagak ada Indonesia, gunakan saja English) > centang Don’t show on the slide kalau tidak ingin …… > Apply to All.
Sebenarnya, tidak hanya tanggal saja, hari maupun jam bisa ditampilkan, itu tergantung format yang sobat tentukan pada option 4. Berikut contoh jadinya :
Mudah bukan …..
thankyouuu
ReplyDelete